Perkemahan Akbar..
Pramuka Mendidik Adab.
Alhamdulillah, Kegiatan Perkemahan bertema Pramuka Mendidik Adab yang di ikuti oleh seluruh santri-santriwati pondok Pesantren Tahfizh & Sains ulul Ilmi Cendekia Batam selesai di laksanakan.
Perkemahan ini, semua santri diberikan beberapa kegiatan Displin & kajian Adab-Adab dalam Islam serta pembekalan materi survival (Cara memasak, Mendirikan Tenda & P3k) . Semua santri mengikuti kegiatan dengan sangat baik dan bersemangat, setiap regu di wajibkan memberikan nama regu berasal dari sahabat dan pahlawan islam sehingga nilai-nilai kebaikan di dalam setiap kisah mereka dapat di ambil hikmat dan pembakar semangat dalam diri semua santri.
Semoga kegiatan ini menjadikan semua santri lebih baik dan seluruh keluarga besar Ponpes UIC mendapatkan kebaikan.
Amin ya Rabbal Allamin.
Kontributor Berita : Admin Pondok Pesantren Ulul Ilmi Cendekia
Berita Terbaru
-
Project P5 SMPS Ulul Ilmi Cendekia "Membangun Jiwa Raga"
Ponpes Ulul Ilmi Cendekia menjadi Tuan Rumah Perkemahan Prestasi Pramuka Penggalang 2024
Simaan Bil Ghoib Al-Qur'an 3 Juz Dany Alviansyah Kelas 8A Putra Bapak Sudarmono dan Ibu Yusnilawati
Workshop Peningkatan Kompetensi PTK dalam Aspek Transparansi dan Akuntabilitas
Simaan Bil Ghoib Al-Qur'an 3 Juz M. Radit Kelas 9A Putra Bapak Edi Yanto dan Ibu Rita Zahara